APLIKASI PEMBELAJARAN UNTUK ANAK DENGAN TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY (AR) PADA BUKU PANDUAN WUDHU BERBASIS MOBILE ANDROID

Main Article Content

Heroris Maulidio
Gaguk Susanto

Abstract

Abstrak. Pembelajaran materi wudhu pada siswa kelas 2 di TPQ An – Nur masih kurang dari harapan guru, bisa dilihat dari hasil penelian ada nenerapa siswa hanya bisa menguasai pada teori saja namum prakteknya masih kurang. Media pembelajaran wudhu yang menggunakan teknologi Augmented Reality sebagai pelangkap buku panduan wudhu yang dimana bias meningkatkan hasil belajar siswa.  Metode yang dikembangkan adalah MDLC (Multimedia Development Life Cycle) adaptasi dari Binanto yang meliputi 1) pengonsepan, 2) perancangan, 3) pengumpulan bahan, 4) pembuatan, 5) pengujian, dan 6) pendistribusian. Hasil dari perancangan berupa aplikasi Media Pembelajaran Animasi 3D Berbasis Android. Model 3D dibuat dengan Blender 3D dan user interface menggunakan Unity 3D.  Penelitian menghasilkan peningkatan hasil belajar melalui soal menggunakan indeks gain tes sebesar 0,4 dengan kriteria sedang, menunjukkan bahwa aplikasi telah sesuai dengan perancangan yang dibuat dan dapat meningkatkan hasil belajar siswa sesuai dengan penerapan media pembelajaran yang diberikan dan bisa membuat pembelajaran materi wudhu menjadi lebih efisien.


Kata Kunci: media pembelajaran, animasi 3d, Augmentedreality, Wudhu, tayamum android.

Article Details

Section
Articles